E-Monep+ Kabupaten Lebong Diluncurkan
Tingkatkan monitoring, evaluasi serta mampu melakukan pengendalian dan pelaporan pembangunan secara online, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lebong gunakan aplikasi berbasis website atau biasa di kenal dengan e-Monev. Kepala Bagian (Kabag) Pembangunan Sekretariat Daerah Kabupaten (Setdakab) Lebong, Joni Prawinata Msi mengatakan, jika tidak ada halangan, aplikasi atau sistem e-Monev akan diluncurkan atau akan dimulai pengoprasiannya, besok (01/08) … Baca Selengkapnya